Berikut cara melakukan top up saldo e-trax Anda :
- Masuk ke Area Penagihan dari Database Anda kemudian klik ‘Saldo e-trax’.
- Pada Halaman Saldo etrax, klik Tombol ‘Pindah Saldo’.
- Lakukan Pindah Saldo dari Saldo Deposit ke Saldo Etrax dan inputkan nominal lalu klik ‘Lanjutkan’.
- Klik ‘Ok’ pada pesan konfirmasi untuk melakukan pindah saldo, hingga tampil pesan konfirmasi pindah saldo berhasil diproses.
- Informasi pindah saldo dari saldo deposit akan tampil pada menu Mutasi Saldo e-Trax.
- Informasi Saldo e-Trax menampilkan nilai saldo terakhir di bulan berjalan.
- Mutasi Saldo e-Trax bisa menampilkan mutasi transaksi secara keseluruhan atau per jenis transaksi.